27 April 2013

Jajaran 10 top OS gadget terbaik di dunia (2013)

1. Google Android

* 136 juta unit, 75 persen pangsa pasar smartphone (57,5 persen tahun sebelumnya) Tiga dari empat smartphone yang terjual di kuartal ketiga menggunakan sistem operasi ponsel Google’s Android. Penjualan yang tertinggi Android pada pasar smartphone di seluruh dunia meningkat hingga mencapai 75 persen, dari 57,5 persen pada periode tahun lalu. Peredaran smartphone berbasis Android yang dibuat oleh Samsung, HTC dan vendor lainnya telah hampir dua kali lipat pada kuartal ketiga, mencapai 136 juta unit. Sementara Android terus melaju lebih jauh ke depan melebihi Apple iOS, hal ini juga meninggalkan saingannya system operasi Blackberry dan Symbian jauh dibelakang.


2. Apple iOS

* 26.9 juta unit, 14.9 persen pangsa pasar smartphone (13.8 persen pada tahun sebelumya) Pangsa pasar Apple meningkat sampai 14,9 persen selama kuartal ketiga, dari 13,8 persen tahun sebelumnya, yang digunakan pada smartphone produksinya, iPhone.


3. BlackBerry OS

* 7.7 juta unit, 4.3 persen pangsa pasar smartphone (9.5 persen pada tahun sebelumnya) Sistem operasi Blackberry keluaran Research in Motion memiliki 4,3 persen pangsa pasar smartphone pada kuartal ketiga, dibandingkan tahun sebelumnya sebesar 9,5 persen.


4.Symbian OS

* 4.1 juta unit, 2.3 persen pangsa pasar os smartphone (14.6 persen pada tahun sebelumnya) Symbian, yang memiliki pangsa pasar 14,6 persen tahun sebelumnya (2011), memiliki pangsa 2,3 persen pada kuartal ketiga. Nokia pembuat smartphone masih menggunakan perangkat lunak Symbian di beberapa ponselnya, tetapi kemudian berubah drastis menggunakan perangkat lunak Microsoft Corp.


5. Windows Phone OS

* 3.6 juta unit, 2 persen pangsa pasar os smartphone (1.2 persen pada tahun sebelumnya) Perangkat lunak Microsoft versi ponsel ini menyumbang 3,6 juta unit dari pasar smartphone pada kuartal ketiga. Namun mnurut IDC, peluncuran system operasi terbaru, Microsoft Phone 8 dapat meningkatkan posisinya di pasar yang tumbuh dengan cepat.


6. Linux Mobile OS

* 2.8 juta unit, 1.5 persen pangsa pasar os smartphone (3.3 persen pada tahun sebelumnya) Sistem Operasi Ponsel (Smartphones) berikut ini merupakan tambahan berdasarkan top10gallery pada situsnya, 6 teratasnya kurang lebih sama dengan daftar system operasi di atas.


7. Web OS

Company: Palm Inc(H.P.)
Current Version: 2.2.4 Phones,3.0.5(Tablet)
O.S. Family: Linux
Supported CPU Architecture: ARM
Programmed In: C Licensed: Free and Open Source Except Closed Source Modules.


8. Bada

Company: Samsung
Current Version: 2.0
O.S. Family: Proprietary RTOS or Linux Supported CPU Architecture: ARM Programmed In: C++ Licensed: Proprietary.


9. Maemo

Company: Nokia
Current Version: 5.0
O.S. Family: Linux Supported CPU Architecture: ARM
Programmed In: C/C++ Licensed: Free and Open Source except closed source components


10. MeeGo

Company: Linux Foundation
Current Version: 1.1.2
O.S. Family: Linux Supported CPU Architecture: ARM,*86 Programmed In: C++ Licensed: Free and Open Source.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Total Tayangan Halaman

Blogger templates

free counters

Pages

dolla uchiha. Diberdayakan oleh Blogger.

Pengikut

Cari Blog Ini

Entri Populer